DEPARTEMEN KESMA

Delegasi Unair menjadi Finalis di Lomba Karya Tulis Ilmiah Nasional FE UNJ 2019

  Selasa, 30 April 2019 telah berlangsung LKTIN Economics Expo Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Jakarta 2019 dengan tema “Inovasi Milenial dalam Terwujudnya SDG’s di Era Revolusi Industri 4.0”. Acara tersebut berlangsung di Aula Bung Hatta, Kampus A, ...

Read More

Diskusi Ekonomi - Perlukan Pemindahan Ibukota ?

  Gagasan pemindahan ibukota indonesia pernah muncul saat pemerintahan presiden pertama yaitu bapak presiden Ir. Soekarno. Waktu itu bung karno merencanakan Ibukota akan dipindahkan ke Kalimantan Tengah yaitu di Palangkaraya, akan tetapi itu hanya menjadi sebuah wacana, da ...

Read More

TOC - Seberapa Efektifkah Danusan Untuk Mendorong Mahasiswa Berwirausaha?

Oleh : Arindawatik dan Moch Fahkri Falah      Pada era digital ini banyak bermunculan Pengusaha muda yang handal .Hal ini dibuktikan pada saat duduk dibangku kuliah banyak sekali program – program yang ditawarkan oleh kampus demi menunjang jiwa kewirausahaa ...

Read More

COMUNITY DEVELOPMENT 2019

Community Development (COMDEV) merupakan bentuk kegiatan pengembangan masyarakat yang mengarah kepada capaian pada kondisi sosial-ekonomi-budaya yang lebih baik apabila dibandingkan dengan sebelum adanya kegiatan ini, khususnya mandiri dalam pengelolaan sumber daya alam yang meli ...

Read More

GELEGASI GNP

  Gebyar Nahkoda Pendidikan adalah sebuah acara tahunan yang diselenggarakan oleh Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (BEM FKIP) Universitas Maritim Raja Ali Haji. Acara tersebut memiliki 4 subacara yang meliputi: -Lomba karya tulis ilmiah ting ...

Read More

DELEGASI IYL

Pemuda adalah tonggak perubahan di negeri ini. Tak hanya itu, pemuda juga menjadi kunci perubahan sebuah wilayah menjadi yang lebih baik.. Berbagai problematika atau masalah yang ada di ASEAN saat ini membuat negara-negara anggotanya melakukan sebuah kolaborasi untuk memecahkan b ...

Read More

DELEGASI ACCOUNTS

Andalas Accounting National Events (ACCOUNTS) merupakan acara tahunan yang dimulai pada tahun 2013 dengan Himpunan Mahasiswa Jurusan Akuntansi Universitas Andalas sebagai penyelenggaranya. ACCOUNTS adalah bagian dari rangkaian acara Accounting Week (AW) 2019 yang merupakan salah ...

Read More

EP CUP 2019

Bangsa yang unggul dan berkompeten tidak hanya baik dari aspek akademis, namun dibutuhkan kemampuan dari aspek non-akademis sebagai penunjangnya. Salah satu aspek non-akademisyang banyak diminati belakangan ini adalah Olahraga dan Musik. Pencapaian tersebut tidakakan berhasil tan ...

Read More

Internal Business and Paper Training (INTEREST)

  Seiring berkembangnya ilmu pengetahuan dan teknologi maka sejalan pula dengan peran mahasiswa itu sendiri sebagai agen perubahan. Dan mampu menjadi sumber daya manusia yang memiliki jiwa-jiwa kritis guna menjawab permasalahan yang ada di masyarakat. Salah satunya adalah ...

Read More

DELEGASI NEPAC 2019

National Economic Paper Competition (NEPAC) 2019 merupakan ajang Call for Paper tingkat nasional yang diadakan oleh Universitas Kristen Satya Wacana. Perlombaan ini mengusung tema besar Prospek Ekonomi Digital bagi Peningkatan Pertumbuhan Ekonomi Inklusif. NEPAC 20 ...

Read More

UPGRADING 1 HIMA EP

"Upgrading 1" adalah salah satu perwujudan program kerja departemen PSDM HIMA EP yang bertujuan untuk bonding antar sesama pengurus HIMA EP 2019 serta melatih seluruh pengurus agar dapat menjalankan program kerja satu tahun kedepan dengan baik. Upgrading 1 akan dilaksanakan ...

Read More

Delegasi MMC

Sebuah perjuangan diawal semester ganjil kembali digaungkan oleh Tiga mahasiswa Ekonomi Pembangunan Unair dalam meraih prestasi dan melebarkan sayap Universitas Airlangga. Tiga mahasiswa tersbut, antara lain : Aldi Pratama Sembiring Hasbi Ash Shidiq Syekha Maulana Ilyas ...

Read More